Artikel Terkini

  • MUSYAWARAH DESA TAHUN 2023 DI DESA ALASANGKER

    28 Agustus 2023 13:56:25 WITA Operator Alasangker
    MUSYAWARAH DESA TAHUN 2023 DI DESA ALASANGKER
    Senin, 28 Agustus 2023 bertempat di Kantor Perbekel Desa Alasangker. Perbekel Desa Alasangker bersama Badan Permusyawaratan Desa Alasangker melaksanakan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbang) tahun 2023. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Perbekel Desa Alasangker bersama BPD yang diha... ..selengkapnya

  • PEMERINTAH DESA ALASANGKER MELAKSANAKAN KEGIATAN JALAN SANTAI DI DESA ALASANGKER

    18 Agustus 2023 11:31:04 WITA Operator Alasangker
    PEMERINTAH DESA ALASANGKER  MELAKSANAKAN  KEGIATAN JALAN SANTAI DI DESA ALASANGKER
    Dalam rangka memperingati dan memeriahkan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-78, pada hari Jumat 18 Agustus 2023. Pemerintah Desa Alasangker menggelar kegiatan jalan santai. Kegiatan ini dipandu langsung oleh Perbekel Desa Alasangker. Rote Jalan santai start dari lapangan Ganda Meru menuju ke ten... ..selengkapnya

  • PERAYAAN HARI ULANG TAHUN PROKLAMASI KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA KE 78 DI DESA ALASANGKER

    17 Agustus 2023 10:54:06 WITA Operator Alasangker
    PERAYAAN HARI ULANG TAHUN PROKLAMASI KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA KE 78 DI DESA ALASANGKER
    Dalam rangka perayaan hari ulang tahun Proklamasi Kemerdekaan RI ke 78. Kamis 17 Agustus 2023 bertempat di Lapangan Ganda Meru Pemerintah Desa Alasangker melaksanakan Upacara Pengibaran Bendera. Kegiatan ini dipimpin Oleh Perbekel Desa Alasangker yang dihadiri pula oleh Para Hulu Desa Alasangker, Ro... ..selengkapnya

  • PENYALURAN BLT DANA DESA BULAN AGUSTUS TAHUN 2023 DI DESA ALASANGKER

    09 Agustus 2023 13:25:01 WITA Operator Alasangker
    PENYALURAN BLT DANA DESA BULAN AGUSTUS TAHUN 2023 DI DESA ALASANGKER
    Rabu, 09 Agustus 2023 bertempat di Bumdes Giri Amerta. Pemerintah Desa Alasangker menyalurkan BLT Dana Desa kepada 45 KPM  masing-masing menerima Rp 300.000 perbulan yang bersumber dari Dana Desa. Kegiatan ini disalurkan langsung oleh Perbekel Desa Alasangker yang didamping Perangkat Desa dihad... ..selengkapnya

  • KEGIATAN POSYANDU REMAJA DI DESA ALASANGKER

    09 Agustus 2023 12:53:58 WITA Operator Alasangker
    KEGIATAN POSYANDU REMAJA DI DESA ALASANGKER
    Posyandu remaja adalah kegiatan berbasis kesehatan yang diperuntukkan khusus untuk remaja. Rabu, 09 Agustus 2023 bertempat di Ruang Rapat Kantor Perbekel Desa Alasangker. Puskesmas Buleleng III melaksanakan kegiatan posyandu remaja di Desa Alasangker. Kegiatan ini dikoordinir langsung oleh Tim dari ... ..selengkapnya

  • MUSYAWARAH DESA VALIDASI DTKS DI DESA ALASANGKER

    04 Agustus 2023 13:35:23 WITA Operator Alasangker
    MUSYAWARAH DESA VALIDASI DTKS DI DESA ALASANGKER
    Jumat, 04 Agustus 2023 bertempat di Kantor Perbekel Desa Alasangker. Badan Permusyawaratan Desa melaksanakan Musyawarah Desa Validasi Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Di Desa Alasangker. Jumlah DTKS 3.855 Orang yang akan divalidasi di Desa Alasangker. Kegiatan ini di pimpin oleh Ketua BPD De... ..selengkapnya

  • DINAS KESEHATAN KABUPATEN BULELENG MELAKSANAKAN MONITORING KESIAPAN ODF

    31 Juli 2023 12:56:30 WITA Operator Alasangker
    DINAS KESEHATAN KABUPATEN BULELENG MELAKSANAKAN MONITORING KESIAPAN ODF
    Dalam rangka merubah prilaku BAB Sembarangan dan mengingat data Desa ODF dikaitkan dengan Penurunan Stunting diwilayah Desa Alasangker. Senin, 31 Juli 2023 bertempat di Kantor Perbekel Desa Alasangker. Tim dari Camat Buleleng bersama Dinas Kesehatan Kabupaten Buleleng melaksanakan monitoring kesiapa... ..selengkapnya

  • RUMAH SAKIT BALIMED BULELENG MELAKSANAKAN BAKTI SOSIAL KESEHATAN DI DESA ALASANGKER

    25 Juli 2023 13:40:49 WITA Operator Alasangker
    RUMAH SAKIT BALIMED BULELENG MELAKSANAKAN BAKTI SOSIAL KESEHATAN DI DESA ALASANGKER
    Dalam upaya untuk berkontribusi memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat Buleleng didalam mewujudkan visi dan misinya. Selasa, 25 Juli 2023 bertempat di Balai Serbaguna Prewayah Sri Bakti. Rumah Sakit BaliMed Buleleng melaksanakan kegiatan Bakti Sosial Kesehatan di Desa Alasangker. Kegiatan ... ..selengkapnya

  • TURNAMEN ALASANGKER FUTSAL CUP III

    14 Juli 2023 11:42:24 WITA Operator Alasangker
    TURNAMEN ALASANGKER FUTSAL CUP III
    OSA……. Pengumuman disampaikan masyarakat Desa Alasangker akan dilaksanakan Turnamen Alasangker  Futsal CUP III antar Banjar Dinas se Alasangker dengan 2 kategori SD, SMP dan Umum dinantikan partisipasinya semeton Desa  Alasangker. Atas perhatiannya kami ucapkan terima Om... ..selengkapnya

  • PERTEMUAN KELOMPOK KERJA KAMPUNG KELUARGA BERKUALITAS DESA ALASANGKER TAHUN 2023

    14 Juli 2023 10:56:57 WITA Operator Alasangker
    PERTEMUAN KELOMPOK KERJA KAMPUNG KELUARGA BERKUALITAS DESA ALASANGKER TAHUN 2023
    Jumat, 14 Juli 2023 bertempat di Kantor Perbekel Desa Alasangker. DP2KBP3A Kabupaten Buleleng melaksanakan pertemuan kelompok kerja kampung keluarga berkualitas. Kegiatan ini diselenggarakan oleh DP2KBP3A Kabupaten Buleleng beserta Tim, yang dihadiri oleh Perbekel Desa Alasangker, Kelian Banjar Dina... ..selengkapnya

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Alasangker

tampilkan dalam peta lebih besar